Tak sengaja aku teringat satu hal
Aku masih berusaha mencoba
Belum aku berusaha
Malas sudah menghampiriku
Kecepatan malas untuk singgah luar biasa
Secepat cahaya mentari
Membakar tubuhku
Mengumpulkan tenaga
Hanya untuk menuliskan satu kalimat
Butuh waktu dan suasana yang menarik
Sebenarnya, apa yang menarik
Hingga menuliskan satu kalimat saja
Membutuhkan suasana
Yang berbeda dari hari biasanya ?
Setiap kali ingin menulis
Ada saja hal yang membuatku
Merasa menolak
Padahal aku sangat ingin menuliskan
Sebuah cerita yang benar-benar bermanfaat untuk masyarakat
Lalu, Seperti apa tulisan yang diminati banyak orang selain tulisan-tulisan yang tidak bermanfaat sama sekali untuk hari-hari ?
Secepat cahaya mentari
Membakar tubuhku
Mengumpulkan tenaga
Hanya untuk menuliskan satu kalimat
Butuh waktu dan suasana yang menarik
Sebenarnya, apa yang menarik
Hingga menuliskan satu kalimat saja
Membutuhkan suasana
Yang berbeda dari hari biasanya ?
Setiap kali ingin menulis
Ada saja hal yang membuatku
Merasa menolak
Padahal aku sangat ingin menuliskan
Sebuah cerita yang benar-benar bermanfaat untuk masyarakat
Lalu, Seperti apa tulisan yang diminati banyak orang selain tulisan-tulisan yang tidak bermanfaat sama sekali untuk hari-hari ?